Universitas Teknokrat Indonesia terus memberikan dukungan maksimal kepada mahasiswanya agar dapat mencapai prestasi tertinggi. Kembali, seorang mahasiswi dari Universitas Teknokrat Indonesia berhasil meraih posisi Juara 2 dalam Newscasting Competition...
Mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Manajemen Universitas Teknokrat Indonesia, Rheina Kharizma Putri, berhasil meraih posisi Juara 2 dalam Lomba Street Photography Geofest 2023. Kompetisi ini diadakan oleh Hima...
Dosen Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Teknokrat Indonesia, Dr. Sc. Dedi Darwis, M.Kom., telah menjadi pembicara utama dalam konferensi internasional ke-8 tentang kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI) dan machine...
Universitas Teknokrat Indonesia (UTI) meraih prestasi gemilang dengan disahkannya Computer Security Incident Response Team (CSIRT) oleh Bapak Letjen TNI (Purn) Hinsa Siburian, yang menjabat sebagai Kepala Badan Siber dan...
Tarisa Pradita, seorang mahasiswi S1 Teknik Komputer dari Universitas Teknokrat Indonesia (UTI), berhasil meraih peringkat ketiga dalam Lomba Video Kreatif yang baru-baru ini diselenggarakan oleh Diskominfotik Provinsi Lampung. Lomba...
Kementerian Komunikasi dan Informatika memberikan penghargaan tinggi kepada Universitas Teknokrat Indonesia atas kontribusinya dalam pengembangan teknologi metaverse. Universitas Teknokrat diakui sebagai kampus pionir yang telah menerapkan metaverse secara dini...
Universitas Teknokrat Indonesia (UTI) bekerja sama dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Kominfo RI) serta WIR Group menggelar workshop metaverse 102 di Gedung A UTI pada Rabu, 22...
Mahasiswa Program Studi Manajemen Teknokrat mencapai prestasi gemilang dalam Himamen Championship 2023, event yang diselenggarakan oleh Universitas Muhammadiyah Metro. Dengan kecerdasan dan kreativitas luar biasa, tim mahasiswa berhasil meraih...
Oleh Intan Hamzah, M.Pd. (Kelompok Keilmuan Teacher Training and Technology-based classroom practice Universitas Teknokrat Indonesia) Pembelajar Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA) merujuk pada individu yang sedang mempelajari Bahasa...
Mahasiswa Universitas Teknokrat Indonesia (UTI) yang aktif dalam UKM Karate telah berhasil meraih Medali Emas Nasional. Prestasi gemilang ini dicapai pada Kejuaraan Lomba Karate Tingkat Nasional yang diadakan oleh...